Monster: The Ed Gein Story
Monster: The Ed Gein Story Guncang Netflix, Ungkap Asal Usul Horor Modern Serial antologi terbaru dari Ryan Murphy dan Ian Brennan, Monster: The Ed Gein Story, kini mengguncang platform Netflix. Musim ketiga ini mengangkat kisah nyata Ed Gein, pembunuh berantai dan perampok makam terkenal tahun 1950-an di Wisconsin, yang menginspirasi banyak film horor klasik. Serial…